Sabtu, 08 April 2017

Mengenal Tipe Data Pada JavaScript

Assalamualaikum Wr.Wb


Pada postingan kali ini saya akan melanjutkan pembahasan JavaScript,dan sekarang mari kita lanjutkan ke tipe data pada JavaScript

  • Tipe Data Number 
Sperti namanya tipe data number yaitu tipe data yang berupa integer atau bilangan bulat misal: 1,2,3,4,5..dan seterusnya
<!DOCTYPE html>
<html>
<head>
<title>Tipe Data Pada JavaScript</title>
</head>
<body>
    <h2>Tipe Data Number</h2>   
    <div id="hasil"></div><!--output akan tampil di sini-->
    <script>
        // tipe data Number
        var angka = 80;
        // menampilkan tipe data number pada element id hasil
        document.getElementById("hasil").innerHTML = angka;
    </script>
</body>
</html>
 Penulisan tipe data number tidak perlu menggunakan tanda petik seperti string
var angka = 80;





  •  Tipe Data String
Tipe data string ini biasanya berupa huruf atau kalimat
<!DOCTYPE html>
<html>
<head>
<title>Tipe Data Pada JavaScript</title>
</head>
<body>
    <h2>Tipe Data String</h2>   
    <div id="hasil"></div><!--output akan tampil di sini-->
    <script>
         // tipe data string
        var kalimat = "Ini Contoh tipe data string";

        // menampilkan tipe data string pada element id hasil
        document.getElementById("hasil").innerHTML = kalimat;
    </script>
</body>
</html>
Dari script di atas dapat di simpulkan bahwa untuk menuliskan tipe data string menggunakan tanda petik
var kalimat = "Ini Contoh tipe data string";


  • Tipe Data Array
Pengertian Array adalah sekumpulan variabel yang memiliki tipe data yang sama dan dinyatakan dengan nama yang sama.
<!DOCTYPE html>
<html>
<head>
<title>Tipe Data Pada JavaScript</title>
</head>
<body>
    <h2>Tipe Data Array</h2>   
    <div id="hasil"></div><!--output akan tampil di sini-->
    <script>
        // tipe data Array
        var kendaraan = ["Motor", "Mobil", "Pesawat"];

        // menampilkan tipe data Array pada element id hasil
        document.getElementById("hasil").innerHTML = kendaraan[1];
    </script>
</body>
</html>
di dalam variabel array Kendaraan ini terdapat data Motor, Mobil dan Pesawat . berarti angka penyebut untuk Motor adalah 0.  Mobil 1 dan Pesawat 2 . angka nya di mulai dari 0 . dan untuk mengakses/menampilkan salahsatu angka nya adalah sebagai berikut .
kendaraan[1];
Jika kita ketik angka 0 atau 2 maka hasilnya akan berbeda lagi



  •  Tipe Data Object
Tipe data object berisi data yang banyak di dalam sebuah variabel memiliki nama dan value nya masing-masing .
<!DOCTYPE html>
<html>
<head>
<title>Tipe Data Pada JavaScript</title>
</head>
<body>
    <h2>Tipe Data Array</h2>   
    <div id="hasil"></div><!--output akan tampil di sini-->
    <script>
    // tipe data object      
        var identitas = {
            nama : "setiyono",
            alamat  : "Trenggalek",
            umur       : 17,
            pekerjaan  : "Pelajar"
        };

        // menampilkan tipe data object pada element id hasil
        document.getElementById("hasil").innerHTML = identitas.nama + " tinggal di " + identitas.alamat + " .dia sekarang berumur"+ identitas.umur +" dan bekerja sebagai " + identitas.pekerjaan;
    </script>
</body>
</html>
untuk mengakses datanya pertama tulisan nama variabel dan kemudian di ikuti dengan nama data 


Mungkin sekian dulu postingan kali ini semoga bermanfaat...!

Referensi:https://www.w3schools.com/

Wassalamualaikum Wr.Wb
Share:

0 komentar:

Posting Komentar